Page 20 - E-BOOKLET SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA-dikompresi
P. 20

12

               PERGERAKAN DARAH DALAM JANTUNG









             ±120 mmHg                   Sumber:                ±80 mmHg
                                (https://commons.wikimedia.org/)
                        Sistole                        Diastole
                   Terjadi saat kontraksi,     Terjadi saat relaksasi, ventrikel
                ventrikel jantung menguncup   jantung mengembang dan darah
                 dan darah terdorong keluar    masuk dari atrium ke ventrikel



















          Bio “KUIS”

                           Apa yang akan kamu lakukan?

            Pandemi membuat banyak masyarakat mulai menyadari dan menerapkan pola hidup

             bersih dan sehat untuk mencegah penularan virus Covid-19. Apa yang akan kamu
                lakukan untuk menjaga kesehatan jantung mu di masa pandemi Covid-19?
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25