Page 12 - e-lkpd hk newton ajeng
P. 12
Sehingga secara matematis hukum I Newton ini dapat dirumuskan dengan:
= 0
Keterangan:
F = Gaya
Hukum I Newton ini menjelaskan bahwa, suatu benda akan mempertahankan
keadaaan diamnya atau ketika keadaan bergeraknya. Benda yang awalnya diam aan
mempertahankan keadaan diamnya atau dapat disebut dengan malas gerak, sedangkan
benda yang bergerak akan tetap bergerak atau mempertahankan geraknya yang biasa
disebut dengan istilah malas berhenti. Keadaan ini disebut dengan kelembaman atau
inersia. Sehingga hukum I Newton juga disebut dengan hukum kelembaman atau
hukum inersia.
Contoh Soal
Sebuah lampu dengan bermassa 5 kg diam menggantung pada atap dengan rantai besi, jika massa
rantai diabaikan. Tentukan besar tengangan pada rantai!
Penyelesaian:
Dik: m= 5 kg
Catatan!
g = 10 m/s
2
Dikarenakan benda diam maka ∑ = 0
Dit: T=…?
− = 0
=
= .
T
= 5.10
= 50
W
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 11