Page 37 - KDBOOK
P. 37

NAMA PENGURUS
          No                                                 TUGAS DAN FUNGSI KERJA
                        SUB/SEKSI
                                                      f.  Merencanakan               dan          menyusun
                                                          anggaran biaya kesekretariat.

                                                 2.  Mengurus           administrasi,          pengarsipan
                                                     surat-surat          dan        dokumen-dokumen
                                                     lainnya  yang  berkaitan  dengan  Dewan

                                                     stasi secara berkesinambungan.
                                                 3.  Dalam  tugas-tugas  tertentu  dan  atas
                                                     permintaan  Ketua  Umum  atau  Ketua

                                                     Dewan  stasi  dapat  mendampingi  yang
                                                     bersangkutan.
                                                 4.  Bertanggung jawab dan melaporkan hasil

                                                     kegiatan         dan       pemakaian          anggaran
                                                     kesekretariatan  kepada  Ketua  Umum  dan
                                                     Ketua Dewan Pastoral stasi.

                                                 5.  Menyiapkan presensi rapat dan membuat
                                                     notulen rapat-rapat yang diadakan Dewan

                                                     Stasi Harian.
                                                 6.  Melaksanakan             tugas       tertentu       yang
                                                     diberikan  Ketua  Umum  dan  atau  Ketua
                                                     Dewan stasi.

                                                 7.  Melakukan  pembinaan  dan  pengawasan
                                                     terhadap pegawai tata usaha Stasi.

                                                 8.  Secara  bergantian  dengan  sekretaris  II
                                                     menghadiri          rapat-rapat         bidang        dan
                                                     melaporkan hasilnya kepada Ketua Umum
                                                     melalui Ketua Dewan Stasi.



                                                  1.  Mewakili sekretaris I apabila berhalangan
               SEKERTARIS II                         dalam suatu rapat atau pertemuan.

                                                  2.  Melaksanakan            surat-menyurat            dalam
                        Korneles Pekei               lingkup eksternal stasi.
                                                  3.  Mencatat,  mengolah  dan  meng-up  date

               Anggota :                             data umat secara berkesinambungan.
                                                 4.  Mendampingi  Ketua  Umum  dan  atau
                          Yulius Tekege              Ketua Dewan dalam hal-hal tertentu, atas

                         Emanuel Pekei               permintaan yang bersangkutan.





                            Buku Panduan Kerja Pengurus Kombas STo. Fransiskus Asisi Dagomaga, Periode 2024-2027 | 37
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42