Page 21 - FIX E-Modul Ekosistem Biologi
P. 21

Uraian Materi 2










                                                                                A. POLA MAKAN






       1. Rantai Makanan


             Siklus  sederhana  yang  menggambarkan  peristiwa  makan


       dan dimakan pada suatu ekosistem disebut rantai makanan.






       2. Jaring-Jaring Makanan



             Sekumpulan  rantai  makanan  yang  saling  berinteraksi


       dalam  suatu  ekosistem  disebut  jaring-jaring  makanan.  Hal


       ini timbul akibat setiap satu produsen bukan hanya menjadi                                                                              2.1 Gambar Rantai Makanan


       sumber  makanan  bagi  satu  jenis  konsumen  saja,  begitupun


       sebaliknya. (Priyanto, 2020).







       3. Piramida Ekologi


          Sebuah piramida abstrak yang menggambarkan hubungan


       struktur  dan  fungsi  trofik  dalam  suatu  ekosistem  yang


       tersusun  atas  komponen  biotik.  Ciri  yang  dimiliki  oleh


       piramida  ekologi  yaitu  memiliki  susunan  bentuk  yang
                                                                                                                                                   2.2 Gambar Jaring-Jaring
       semakin  mengecil  di  bagian  paling  tinggi.  Adapun  susunan
                                                                                                                                                                   Makanan
       komponen  dalam  piramida  ekologi,  yaitu  bagian  dasar


       (trofik  tingkat  I)  merupakan  bagian  tempat  produsen,



       kemudian  bagian  tengah  (trofik  tingkat  II)  tersusun  atas


       konsumen  primer  dan  bagian  atas  (trofik  tingkat  III)  terisi


       oleh konsumen sekunder.











       4. Aliran Energi


          Dalam suatu rantai makanan terjadi peristiwa makan dan


       dimakan  antara  produsen  dan  konsumen.  Perhatikan  lagi

                                                                                                                                               2.3 Gambar Piramida Ekologi
       gambar  rantai  makanan  di  atasKetika  tikus  makan  padi,


       terjadi  perpindahan  materi  kimia  dan  padi  (produsen)  ke


       tubuh  tikus  (konsumen).  Demikian  juga  ketika  tikus


       dimakan  ular,  terjadi  perpindahan  materi  atau  energi  dan



       tikus  (konsumen  1)  ke  ular  (konsumen  II).  Demikian


       seterusnya  hingga  materi  kembali  lagi  ke  alam,  yaitu  saat


       hewan  mati  dan  diuraikan  menjadi  materi  yang  lebih


       sederhana oleh jasad pengurai.









                                                                                                                                                   2.4 Gambar Aliran Energi








                                                                                                                                                                                                          14




                                                                            Previously                                        Next
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26