Page 52 - Kaleidoskop_2019_01
P. 52

.
                                                     .
                                  Jakarta  22 07 19

                                  “Dialog Kinerja 3 Tahun Badan Pengawas Obat  Selama             3   tahun     Badan     POM      telah
                                  dan Makanan dengan tema “Badan POM Hadir,  menunjukkan hasil kerja nyata dalam berbagai
                                  Kerja Bersama untuk Bangsa” yang dihadiri  aspek pembangunan. Badan POM melakukan
                                  berbagai lintas sektor seperti perwakilan dari  reformasi yang dikategorikan dalam 5
                                  Kementerian/Lembaga,  Lembaga  Swadaya  sasaran  target  reformasi  yaitu  perkuatan
                                  Masyarakat (LSM), Organisasi Masyarakat,  kelembagaan dan regulasi, perkuatan sumber
                                  Asosiasi Pengusaha di bidang  Obat dan  daya manusia, reformasi birokrasi, sarana dan
                                  Makanan, Perguruan Tinggi, serta rekan-rekan  prasarana (infrastruktur) pengawasan Obat
                                  media.                                              dan Makanan, serta anggaran dan program
                                                                                      strategis.


      50
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57