Page 139 - BAHAN AJAR KELAS V (2021-2022) EBOOK
P. 139
Alat Musik Ritmis tidak memiliki nada. Alat music
ritmis dimainkan dengan memperhatikan
ketekunan lagu. Contoh: gendang, triangle,
marakas, dan tamborin.
Properti Tari Daerah dan Fungsinya.
Salah satu unsur yang ada dalam seni tari
adalah property. Properti tari adalah perlengkapan
atau alat yang digunakan dalam tarian.
Contoh tari dengan propertinya:
a. Tari Payung; Payung
b. Tari Piring : lilin dan piring
c. Tari Janger : kipas
Karya Seni Rupa Anyaman
Seni kriya berupa anyaman dapat dengan mudah
kita temukan disekitar kita. Ada banyak bahan
yang dapat dimanfaatkan sebagai pembuat
anyaman, seperti bambu, daun pisang, atau kertas.
138

