Page 60 - E-MODUL LITERASI NUMERASI
P. 60

Pola Bilangan

























                           Uraian Materi












                              Pola  barisan  bilangan  adalah  sebuah  barisan  bilangan  yang  penulisannya



                              mengikuti  pola-pola  tertentu.  Setiap  pola  memiliki  karakteristik  rumus



                              masing-masing.









                              Pola  digunakan  dalam  menyelesaikan  banyak  masalah  dalam  matematika.



                              Siswa  perlu  belajar  tentang  dat  untuk  melihat  keberadaan  pola.  Suatu



                              masalah  matematika  disajikan  dalam  bentuk  barisan  bilangan,  kemudian



                              siswa diminta untuk menentukan pola atau beberapa bilangan selanjutnya.




                              Dengan berlatih tentang pola, kita akan lebih peka terhadap pola terbentuk



                              oleh suatu data sehingga bisa menyelesaikan masalah-masalah matematika.








                              Dalam kehidupan sehari-hari kita sering menjumpai masalah yang berkaitan




                              dengan pola, tetapi tidak menyadarinya. Sebagai contoh ketika kita sedang



                              mencari alamat rumah seseorang di suatu kompleks perumahan. Kita akan



                              melihat pola nomor rumah tersebut (As'ari, Tohir, Valentino, Imron, & Taufiq,



                              2017).
   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65