Page 14 - BAHAN AJAR 6 DAERAH_Neat
P. 14
RUMAH GADANG
SUKU: Mentawai, Minangkabau, Guci, Jambak, Piliang, Caniago,
Tanjung, Sikum Bang dan Koto
Sumber: https://bit.ly/Minang-Rumah
Rumah Gadang adalah rumah tradisional Suku
Minangkabau. Rumah ini juga disebut "Rumah
Bagojong" atau "Rumah Baanjuang". Rumah ini
mempunyai ciri khas yaitu bentuk atap
melengkung seperti tanduk kerbau dan
Sumber: https://youtu.be/EFS8vLgf090 bagian tengah seperti badan kapal. Kamar
yang dibuat pada rumah ini sesuai dengan
10 jumlah perempuan yang akan tinggal di
dalamnya.
2