Page 32 - Revisi Rancangan E-Book Rissa Pramita (21175017)
P. 32

EVALUASI



               A. Pilihlah salah satu jawaban yang tepat
                  1.    Tekanan (P) merupakan satuan fisika untuk menyatakan gaya (F) per satuan luas,

                        atau yang lebih dikenal sebagai tekanan zat merupakan pembagian gaya dengan luas

                        bidang tekan. Berdasarkan pernyataan di atas dapat di artikan bahwa pengertian dari
                        tekanan secara ilmiah adalah……….

                        A. Gaya yang menyebabkan perubahan posisi benda
                        B. Gaya yang diberikan pada luasan tertentu

                        C. Gaya yang diberikan pada ketinggian tertentu
                        D. Gaya yang diberikan untuk melakukan usaha

                  2.    Sebuah benda padat yang berbentuk balok memiliki panjang sebesar 25 cm dan lebar

                        benda  tersebut  sebesar  20  cm.  Pada  benda  tersebut  diberikan  gaya  sebesar  25  N.
                        Berapakah besar tekanan pada benda tersebut……….

                                 2
                        A. 1 N/m
                                 2
                        B. 3 N/m
                                 2
                        C. 5 N/m
                                 2
                        D. 7 N/m
                  3.    Konsep tekanan sama dengan penyebaran gaya (F) pada luas suatu permukaan (A).

                        Sehingga, semakin luas permukaan suatu benda, maka tekanan yang dihasilkan akan
                        semakin kecil. Sebaliknya, tekanan yang dihasilkan semakin besar, apabila……….


                        A. Luas permukaan diperbesar

                        B. Luas permukaan diperkecil

                        C. Gaya yag diberikan diperkecil
                        D. Gaya yang diberikan konstan

                  4.    Sebuah  kayu  berbentuk  kubus  yang  memiliki  panjang  sisi  40  cm  diletakkan
                        diletakkan pada bidang datar. Jika massa kayu tersebut 8 kg dan kecepatan gravitasi

                                    2
                        bumi 10 m/s . Maka hitunglah tekanan yang dialami bidang datar tersebut……….
                                 2
                        A. 5 N/m
                                  2
                        B. 10 N/m
                                  2
                        C. 15 N/m

                                                                                                31
   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37