Page 5 - Revisi Rancangan E-Book Rissa Pramita (21175017)
P. 5

Petunjuk Penggunaan E-Book



                     Petunjuk Untuk Guru

                           1. Sebelum menggunakan E-Book secara online pastikan peserta didik telah

                              terbiasa menggunakan hanphone, laptop, maupun komputer


                           2. Guru dapat membimbing peserta didik dalam menggunakan E-Book dalam

                              proses pembelajaran

                           3. E-Book yang digunakan dalam pembelajaran bertujuan untuk membantu

                              guru menyampaikan materi dan mencapai tujuan pembelajaran

                           4. Guru membimbing dan mengarahkan peserta didik dalam menggunakan E-
                              Book baik pada kegiatan diskusi maupunpada kegiatan percobaan/praktikum



                     Petunjuk Untuk Peserta Didik

                           1. Peserta didik menggunakan E-Book untuk kebutuhan belajar


                           2. Peserta didik menggunakan E-Book sesuai dengan arahan guru


                           3. Peserta didik tidak menggunakan E-Book untuk kepentingan lain

                           4. Peserta didik menggunakan E-Book sesuai dengan bimbingan guru dan
                              bimbingan yang ada pada E-Book



                           5. Peserta didik harus memperhatikan aturan-aturan yang digunakan dalam
                              penggunaan E-Book pada proses pembelajaran



                           6. Peserta didik dapat menggunakan E-Book secara positif

                           7. Peserta didik menggunakan E-Book pada pembelajaran IPA kelas VIII
                              semester 2









                                                                                                4
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10