Page 71 - Update 240523 e-book Whole language FIX_Neat
        P. 71
     MENYIMAK
     Simaklah tampilan video pembelajaran berikut ini!
                                                                           https://bit.ly/Tema5_BernalarKritis
       KEMUKAKAN PENDAPAT
       Berdasarkan  video  pembalajaran  dalam  cerita  “Bernalar  Kritis”.  Ayo,  jawablah  pertanyaan
       berikut!
         1    Sebutkan nama tokoh yang ada pada cerita tersebut?
         2    Permasalahan apa yang mereka hadapi ketika perjalanan?
         3    Bagaimana mereka menyelesaikan permasalahan tersebut?
         4    Sebutkan tiga sikap yang harus di teladani dari cerita “Bernalar Kritis”?
         5    Kemukakan pesan moral yang ada dalam cerita “Bernalar Kritis”!
             Pernahkan kamu menghadapi permasalahan seperti yang di alami mereka! Kemukakan
             pengalaman kalian yang mencerminkan nilai pelajar pancasila “Bernalar Kritis” di depan
             kelas dengan suara lantang dan jelas.
                                                                                                               63
     	
