Page 38 - Panduan Elena untuk Dosen PE
P. 38

PANDUAN PENGGUNAAN ELENA


    ASSIGNMENT


        Fitur Assignment dapat digunakan dosen untuk memberikan penugasan yang mensyaratkan mahasiswa
        untuk mengerjakannya dengan mengirimkan suatu file atau menjawabnya secara online. Dokumen yang
        dikirim  oleh  mahasiswa  dapat  berupa  word,  excel,  pdf,  maupun  audio  serta  video.  Fitur  ini  juga
        memberikan fasilitas bagi mahasiswa untuk mengetik teks secara langsung ke editor teks. Mahasiswa
        dapat mengunggah hasil tugasnya secara individu maupun secara kelompok. Tahapan dalam membuat
        penugasan individu kepada mahasiswa di Elena menggunakan aktivitas fitur Assignment adalah sebagai
        berikut.

        1.  Klik tombol “+Add an activity or resource”, lalu pilih fitur “Assignment”.





































        2.  Selanjutnya kita atur menu General dengan ketentuan sebagai berikut.
            Assignment name: Silakan isi dengan judul penugasan yang diberikan
            Description: Silakan diisi dengan ketentuan mengenai tugas yang harus dikerjakan oleh mahasiswa.

            Display description on course page: Pastikan dalam kondisi tercentang.
            Addtional files: silakan unggah soal tugas yang akan diberikan dengan cara drag and drop file tugas
              ke kotak yang terdapat tanda panah berwarna biru ke bawah atau dengan cara klik icon        lalu klik
              Choose File kemudian klik file tugas yang terdapat di PC/Laptop kita, selanjutnya klik open lalu
              diakhiri dengan klik Upload this file.





                 JURUSAN

                 PENDIDIKAN EKONOMI
                 FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
                                                                                  PANDUAN PENGGUNAAN ELENA
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43