Page 9 - Panduan Elena untuk Dosen PE
P. 9
PANDUAN PENGGUNAAN ELENA
ZOOM MEETING
Fitur Zoom Meeting digunakan sebagai media interaksi virtual antara dosen dan mahasiswa secara
sinkronus. Tahapan dalam menambahkan aktivitas Zoom Meeting di Elena adalah sebagai berikut:
1. Klik tombol “+Add an activity or resource”, lalu pilih fitur “Zoom meeting” yang berada di urutan
paling bawah.
2. Pada menu General silakan isi Topic dan Description, lalu centang pada “Display description on
course page”.
JURUSAN
PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
PANDUAN PENGGUNAAN ELENA