? Apa itu prinsip seni rupa keseimbangan?
Kira-kira bagaimana ya contohnya?
Coba kamu simak ulasan di bawah ini.
prinsip
keseimbangan
(balance)
Dalam karya seni rupa, keseimbangan yang dimaksud adalah
unsur-unsur yang membentuk karya tidak ada yang saling
membebani.
Simetris Asimetris Melingkar
22