Page 30 - Emodule Dea Septri Risda
P. 30
C. Kesamaan Dua Matriks
Dua matriks dikatakan sama jika memenuhi
sifat berikut ini:
Penjelasan:
Matriks A=B karena ordo pada matriks A
sama dengan ordo matriks B yaitu ordo
Matriks A dan Matriks B dikatakan sama, 2x2 dan setiap elemen seletak pada
jika dan hanya jika : matriks A mempunyai nilai yang sama
dengan matriks B yaitu elemen pada
Ordo matriks A sama dengan ordo matriks A baris pertama kolom pertama
matriks B bernilai 1 begitu juga pada matriks B
Setiap elemen yang seletak pada elemen baris pertama kolom pertama juga
matriks A dan Matriks B mempunyai bernilai 1 , elemen baris pertama kolom
nilai yang sama, aij - bij (untuk semua kedua pada matriks A bernilai 9 pada
matriks B elemen baris pertama kolom
nilai I dan j) kedua juga bernilai 9 begitu seterusnya
Matriks A tidak sama matriks C, karena
nilai elemen pada baris 2 kolom 2 matriks
A dan C tidak sama
Contoh : Diketahui matriks-matriks berikut : Matriks B tidak sama Matriks C , karena
nilai elemen pada baris 2 kolom 2 matriks
B dan C tidak sama
14