Page 25 - EMODUL_PemrogramanDasar_materifungsi
P. 25

a)  Nilai minimum adalah a, nilai maksimum adalah b
                         b)  Nilai maksimum adalah a, nilai minimum adalah b

                         c)  Nilai minimum adalah 80, nilai maksimum adalah  60
                         d)  Nilai maksimum adalah 80, nilai minimum adalah 60

                         e)  Semua jawaban salah

                     8.  Berikut adalah pernyataan yang benar terkait parameter  kecuali...
                         a)  Daftar parameter ditulis di dalam tanda kurung ()

                         b)  Setiap parameter harus memiliki nama dan tipe data
                         c)  Penulisan 2 parameter atau lebih dipisahkan dengan tanda koma (,)

                         d)  Parameter boleh memiliki nama dan tipe data yang sama
                         e)  Setiap parameter yang bertipe data sama harus memiliki nama yang

                             berbeda.

                     9.  Setidaknya dalam sebuah fungsi harus memiliki.... parameter
                         a)  0

                         b)  1

                         c)  2
                         d)  3

                         e)  4
                     10.  Fungsi yang dijalankan pertama kali saat sebuah program dieksekusi disebut

                        dengan fungsi...
                         a)  Fungsi main

                         b)  Fungsi eksekusi

                         c)  Fungsi pertama
                         d)  Fungsi panggil

                         e)  Fungsi print



                                        Klik disini untuk mengerjakan soal latihan secara online !













                                                                                                         14
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30