Page 9 - Modul Graf fix kali ya allaah
        P. 9
     Ilmu  matematika  ini  sekarang  banyak  digunakan  untuk
            menganalisa  berbagai  hal  di  kehidupan  sehari-hari,  mulai
            dari ilmu komputer, masalah transportasi, masalah jaringan
            listrik, hingga masalah kimia  hidrokarbon.
                                           Sumber gambar: canva.com
            Sumber arus listrik dan segala perangkat yang dioperasikan
            dengan  arus  listrik  seperti  lampu,  TV,  dan  alat  elektronik
            lainnya dapat dipandang sebagai simpul (vertex), sedangkan
            kabel-kabel  listrik  untuk  menyalurkan  arus  listrik  tersebut
            dipandang sebagai jalur (edge)
                                                                                             P a g e  6 | 88
     	
