Page 48 - MAJALAH MEDIASI EDISI 16 TAHUN 2023
P. 48

Traveling Note



                                                                                                  by bembi



                                      MENIKMATI

                                                                          Senja
                                                                          Senja
                                      TANJUNG

                                   di di
                                      TEMBAGA






























                Assalamualaikum teretan semua, kabar hari ini?  Pelabuhan Tanjung tembaga ini di tetapkan sebagai
                                                               pelabuhan pantai pada tahun 1920. Pelabuhan
                Seperti suasana sore ini yang cerah. Mat Bolang
                akan jalan-jalan di sekitar kota kita tercinta,  tanjung tembaga ini beroperasi sebagai pelabuhan
                                                               pantai yang hanya melayani berbagai kegiatan
                manalagi kalo bukan Kota Probolinggo. Sebelum
                                                               pelayaran antar daerah atau antar pulau yang
                berangkat biasa kita isi bensin terus calling
                                                               mayoritas menggunakan perahu kecil.
                beberapa konco konco yang bisa di ajak keliling,
                kebetulan ada Dono, Pipit, Nene, Wawa, and Nini.  Sering dengan berjalannya waktu pelabuhan
                Yuk gassssss………….                              tanjung  tembaga  yang   tadinya  merupakan
                                                               pelabuhan pantai mengalami perkembangan di
                Bicara tentang Probolinggo, salah satu destinasi
                                                               bidang perdagangan, perekonomian, dan angkutan
                yang terkenal ya pantai Tanjung Tembaga. Tempat
                kita semua bisa melihat indah nya pantai di sisi  laut, dengan perkembangan tersebut pelabuhan
                barat dan sekalian bisa belanja di pasar ikan segar  tanjung  tembaga  sebagai  pelabuhan  pantai
                di sisi Timurnya.                              berubah status menjadi pelabuhan Laut yang
                                                               melayani berbagai kapal di Nusantara termasuk
                                                               kapal Samudera dengan menggunakan tambahan
                                                               sarana yaitu sebagai sarana angkutan Bandar














       46                      | Edisi 16 Tahun 2023
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52