Page 21 - E-Modul Interaktif Barsil-Mutiara Sakinah
P. 21

Kamu juga dapat melihat contoh soal berkaitan dengan luas permukaan tabung
                                       dengan menonton video di berikut ini.












                                 Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=G0uDoggH0s8


                  Memonitor, mengatur dan mengontrol

                  Jangan lupa dicatat dan simpan catatanmu  dengan baik ya!



                              Latihan               Ayo kerjakan latihan soal berikut ini!


                  1. Sebuah tabung memiliki diameter 150 cm dan tinggi 1 meter, tentukan berapa luas
                 permukaan dari tabung tersebut!

                 2. Sebuah kaleng makanan memiliki bentuk berupa tabung memiliki luas permukaan
                               2
                  yaitu 120 cm . Jika diameter tabung adalah 10 cm, tentukan tinggi kaleng makanan

                  tersebut!

                                 Kumpulkan jawabanmu pada Google Classroom ya







                            Apakah kamu dapat memahami dan menyelesaikan latihan di atas?














                                                                                                       11
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26