Page 200 - 1. E-MODUL AHMAD SUBARI (20177016) 52_Neat
P. 200
EKOLOGI & PERUBAHAN LINGKUNGAN 06/24/2022
Ayo Merencanakan Investigasi
Berdasarkan identifikasi masalah, untuk menjawabnya lakukanlah
kegiatan investigasi berikut.
1. Setiap kelompok terdiri atas (4-5 orang).
2. Masing-masing kelompok carilah informasi mengenai beberapa kasus
kerusakan lingkungan yang terjadi di Indonesia dan beberapa
Negara di dunia.
3. Carilah informasi menengenai kasus tersebut dari berbagai sumber
literature yaitu, internet, buku referensi, artikel, majalah, dan
lainnya.
4. Analisislah beberapa kasus kerusakan lingkungan tersebut dan
susunlah dalam bentuk laporan hasil investigasi dengan mengisi
perencanaan investigas berikut.
AHMAD SUBARI 190