Page 72 - E-MODUL FISIKA BERBASIS DISCOVERY LEARNING MATERI GELOMBANG BUNYI 1_Neat
P. 72

12. Seseorang  mendengarkan  kembali  suaranya  sebagai  gema  dari  sebuah  tebing

                        setelah waktu 4 detik. Apabila X  adalah perbandingan panas jenis udara pada

                        tekanan dan suhu konstan dan orang tersebut mengetahui  suhu saat itu yaitu T
                        dan massa molekul relatif udara M, maka orang tersebut dapat menentukan jarak

                        tebing menurut persamaan….


                        A.  √                                     D. 6√



                        B.   √                                  E.  √


                        C.  4√



                     13. Perhatikan faktor-faktor berikut.
                        1)  Memperbesar massa jenis kawat

                        2)  Memperpanjang kawat
                        3)  Memperbesar tegangan kawat

                        4)  Memperbesar ukuran kawat
                        Faktor-faktor  yang  dapat  mempercepat  perambatan  gelombang  pada  kawat

                        adalah….

                        A.  (1), (2), dan (3)                  D. (1) saja
                        B.  (2) dan (3)                         E. (1), (2), (3), dan (4)

                        C.  (3) dan (4)


                     14. Cepat rambat bunyi di udara dipengaruhi oleh…

                        A.  Sumber bunyi                   D. Tekanan udara
                        B.  Suhu udara                       E. Volume udara

                        C.  Massa udara


                     15. Suatu garputala dengan frekuensi 550 Hz di getarkan di dekat suatu tabung gelas

                        berisi  air  yang  tinggi  permukannnya  dapat  diatur.  Resonansi  akan  terjadi  bila
                        jarak permukaan air dari ujung tabung adalah…. (Kecepatan bunyi di udara 330

                        m/s)





                                                             63
   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76