Page 6 - E- BOOK SPM GAJI SUSULAN
P. 6
8. Nilai pendetailan akan terisi secara otomatis. Namun apabila perlu disesuaikan, silakan
disesuaikan dengan nilai per masing-masing segmen 15/16 nya.
9. Klik Tombol “Simpan”.
10. Klik Tombol “Keluar” untuk kembali ke halaman sebelumnya.
11. Klik tombol “Simpan” untuk menyimpan perekaman pendetailan segmen COA 15/16
atas akun tersebut.