Page 5 - Flipbook_Nida Nurdiyah_085_3B
P. 5

C. Adat istiadat



                              Adalah aturan tidak tertulis dan diakui sebagai hal baik, patut
                       ditaati sehingga menjadi kebiasaan dan menjadi ciri khas dari wilayah
                       tersebut.  Adat  istiadat  ini  berlaku  pada  Masyarakat  di  wilayah
                       tertentu, dan bersifat tidak menyeluruh.





                    D. Contoh norma dan adat
                        istiadat di sekitar




                         1    Mengucapkan salam permisi ketika memasuki rumah.
                         .
                         2    Mencium tangan kedua orang tua ketika hendak pergi.
                         .
                         .
                         .
                         3    Tidak meludah disembarang tempat.
                         .
                         .
                         . .
                         4    Tidak duduk selonjoran di depan orang lain.
                         .
                         .
                         . .
                         .  .
                         5    Melakukan upacara adat pernikahan.
                         .
                         .
                         .
                         .
                         .
                         .
                         Ayo
                     Mengerjakan!


                                    1.  Apa yang dimaksud Norma?
                                    2.  Apa yang dimaksud dengan Adat Istiadat?







      Norma dan Adat Istiadat   4

                                 .
   1   2   3   4   5   6   7