Page 15 - final get ball materi animasi(@)
P. 15

Saat  ini  gateball  disebut  sebagai  sebuah  olahraga  beregu  yang

                         menggunakan palu yang mirip dengan permainan crocquet. Gateball

                         merupakan  permainan  cepat  namun  tidak  ada  kontak  fisik  antar


                         pemain,  dan  memerlukan  kemampuan  akurasi  dan  perencanaan

                         serta  penerapan  strategi  yang  sangat  tinggi.  Sehingga  gateball

                         dikatakan sebagai suatu " Highly Dinamics Strategic Game ". Gateball

                         dapat dimainkan oleh berbagai kalangan tanpa memandang usia atau

                         jenis kelamin dan sampai dengan saat ini telah dimainkan oleh lebih


                         dari 10 juta orang dari 17 negara yang tersebar di Australia, Amerika,

                         dan Asia termasuk Indonesia.

                       2. SEJARAH OLAHRAGA GATEBALL DI INDONESIA

                                    Gateball  masuk  ke  Indonesia  melalui  Pulau  Bali  sekitar  tahun


                         1994.  Selanjutnya  peminat  permainan  gateball  menyebar  secara

                         perlahan  ke  berbagai  kota  di  Indonesia  mulai  dari  wilayah  Jakarta-

                         Bogor-Depok-Tangerang-Bekasi, Yogyakarta, Banten, Sulawesi Tengah,

                         Sulawesi  Utara,  Jawa  Barat,  Jambi,  Nusa  Tenggara  Barat,  Sulawesi

                         Selatan,  Gorontalo,  Sulawesi  Tenggara,  Kalimantan  Timur,  Jawa


                         Tengah, dll.

                                Sejarah singkat  gateball  di Indonesia, pertama kali  dibawa oleh

                         turis Jepang yang berlibur ke Pulau Bali. Di Pulau Dewata, para turis

                         negeri  Sakura  memperkenalkan  gateball  ke  masyarakat.  "Makanya

                         awal gateball ini di Bali," ungkap Ronny.


                                   "Makanya awal gateball ini di Bali," ungkap Ronny. Masyarakat di

                         Bali mulai rutin memanikan olahraga ini, makin meluas ketika Menteri

                         Pekerjaan Umum, Joko Kirmanto datang berkunjung ke Bali. Dengan








                                                                                                    13
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20