Page 8 - E-modul Pembelajaran Kimia (1)
P. 8
Pendahuluan
1. Indentitas Modul
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas : XI
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit
Judul : Senyawa Hidrokarbon
2. Kompetensi Dasar
2.1 menganalisi penggolongan struktur senyawa
hidrokarbon
2.2 menganalisis sifat-sifat yang ada di senyawa
hidrokarbon tersebut .
3. Deskripsi Singkat Materi
Senyawa hidrokarbon merupakan senyawa yang komponen
penyusunnya terdiri dari atom karbon (C) dan hidrogen (H).
Atom karbon bergabung untuk membentuk suatu kerangka senyawa,
kemudian atom hidrogen menempel dalam berbagai konfigurasi yang
berbeda, seperti ini komponen keduanya: CxHy.
terdapat pada pohon atau tumbuhan. Misalnya struktur kimia yang
terdapat pada karoten dalam wortel dan daun hijau.