Page 27 - Isi Modul Revisi 1_merged
P. 27
Contoh soal
Sebuah kereta roller coaster bermassa 1000 kg bergerak dari titik 1 ke titik 2 kemudian ke titik
3 seperti pada gambar berikut.
Berapakah energi potensial gravitasi di titik 2 dan 3 relatif terhadap titik 1?
Strategi Penyelesaian Masalah
Untuk menentukan energi potensial pada sistem kereta roller coaster-bumi. Kita tetapkan
terlebih dahulu bahwa arah keatas sebagai arah y positif dan kemudian menggunakan definisi
energi potensial gravitasi untuk menghitung energi potensialnya. Untuk menghitung energi
potensial titik 2 dan 3, ukur terlebuh dahulu ketinggian dari titik 1.
Penyelesaian Masalah
Titik 1 menjadi acuan sehingga ketinggian mulai dari titik
1 ( = 0), yang berarti energi potensial gravitasinya ialah
1
nol. Di titik 2, ( = 10 ) maka
2
persamaan umum energi potensial gravitasi :
= ℎ
=
2
2
= (1000)(10)(10)
2
= 100000 = 100
2
Di titik 3, ( = −15 ), karena titik 3 berada
3
di bawah titik 1 sehingga,
=
3
3
= (1000)(10)(−15)
3
= −150000 = −150
3
21