Page 10 - e-MODUL LARUTAN PENYANGGA
P. 10

KEGIATAN PEMBELAJARAN 1



             Indikator :

             Menganalisis  konsep  dan    komponen  penyusun  larutan

             penyangga.

            Tujuan pembelajaran:

            Setelah mempelajari kegiatan pembelajaran 1 ini siswa di harapkan

            dapat, Mengetahui apa konsep dan komponen larutan penyangga.


       Uraian Materi






                                                                               Stimulusions















                                           Gambar Jeruk
                                    Sumber : Wahyu,(2020)
             Gambar diatas merupakan gambar jeruk. Dalam kehidupan sehari-

       hari apakah kalian pernah mekonsumsi jeruk, tetapi ada yang merasakan

       masam atau kecut dan ada yang terasa manis keasaman. Rasa asam dari

       jeruk  terdapat  kandungan  asam  sitrat  didalamnya.  Tetapi  setelah  kita


       makan terasa asam dengan sendirinya berkurang dalam mulut kita. Itu

       yang  menyebabkan  karena  adanya  air  liur  didalam  mulut  dapat

       mengstabilkan asam atau basa didalam mulut kita. Dalam kimia air liur


       termasuk dalam larutan penyangga.











                                                                                                          1
                         e-modul Larutan Penyangga Berbasis Discovery Learning
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15