Page 10 - EMODUL IKATAN ION DAN KOVALEN CLARISA YESILIA TERBARU_Neat
P. 10
IDENTITAS MODUL
Nama Penyusun : Clarisa Yesilia Br Simanjuntak & Dr. Jamalum Purba, M.Si
Instansi/ sekolah : SMAN 1 Percut Sei Tuan
Tahun pelajaran : 2023/2024
Mata pelajaran : KIMIA
Kelas/fase : 11/ F
Semester : 1
Alokasi waktu : 11 JP ( 1JP x 45 menit)
KOMPETENSI AWAL
Kompetensi awal yang harus dimiliki peserta didik untuk mencapai pembelajaran pada
e-modul ini adalah struktur atom dan sistem periodik unsur dengan baik.
PROFIL PELAJAR PANCASILA
Profil Pelajar Pancasila yang diharapkan dapat tercapai yaitu :
1. Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
Proses pembelajaran diawali dan diakhir dengan membaca do’a
2. Bergotong royong
Proses pembelajaran melalui kegiatan diskusi kelompok
3. Mandiri
Proses pembelajaran menjadi student centered learning dengan peserta didik
menemukan konsep secara mandiri dan guru sebagai fasilitator
4. Bernalar kritis dan kreatif
Proses pembelajaran melalui kegiatan diskusi kelompok dimana peserta didik peserta
didik harus mengidentifikasi, mengklasifikasikan, dan menganalisis sumber
informasi yang relevan sehingga didapatkan sebuah kesimpulan.
Kelas XI SMA/ MA Ikatan Ion & Ikatan Kovalen viii