Page 43 - E-Modul Teknologi Virtualisasi dan Cloud FIX
P. 43

Data
                                                               Aplikasi
                                     Dikelola oleh konsumer   Runtime       Platform & Komponen
                                                                                 Aplikasi
                                                             Middleware
                                                              Guest OS

                                                           Lapisan Virtualisasi

                                                              Jaringan
                                                       IaaS   Penyimpanan
                                                                             Dikelola oleh provider
                                                               Server

                                                               Fasilitas

                                                  Gambar 3. 2 Tumpukan Komponen IaaS

                                                    Sumber: (Badger et al., 2012)


                              Dalam  layanan  IaaS,  pengguna  memiliki  kontrol  yang  lebih  tinggi  atas
                            lingkungan komputasi mereka. Mereka dapat mengatur dan mengelola sistem

                            operasi,  middleware,  dan  aplikasi  yang  berjalan  di  atas  infrastruktur  yang

                            disediakan.  Hal  ini  memberikan  fleksibilitas  dan  skalabilitas  yang  tinggi,

                            karena pengguna dapat dengan mudah menambah atau mengurangi sumber

                            daya sesuai kebutuhan mereka.

                             ➢  Contoh penggunaan IaaS adalah pengembangan dan pengujian aplikasi,

                                hosting situs web, atau menyediakan lingkungan komputasi untuk analisis
                                data. Dengan menggunakan IaaS, pengguna dapat menghindari investasi

                                besar  dalam  infrastruktur  fisik  dan  dapat  mengakses  sumber  daya

                                komputasi  yang  diperlukan  secara  cepat  dan  efisien  melalui  jaringan

                                internet.



                        C.  Platform-as-a-Service (PaaS)


                              Dalam komputasi, Platform mengacu pada sistem dasar di mana aplikasi

                            perangkat lunak dapat diinstal (dan juga dikembangkan). Platform komputasi

                            terdiri dari sumber daya perangkat keras, sistem operasi,  middleware (jika



                                                                                                   33
   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48