Page 16 - e-Modul Minyak Bumi Berbasis GDL
P. 16

Penyampaian Masalah
                     Perhatikan gambar berikut ini                                          Mari pelajari!
                                                                                            1.  Proses terbentuknya
                                !
                                                                                                minyak bumi
                                                                                            2.  Komponen utama minyak
                                                                                                bumi

                                                                                            3.  Teknik pemisahan minyak
                                                                                                bumi


                                                                                            Istilah Penting
                                                                                            1.  Teori organik

             (a) Cairan minyak bumi       (b) Gas LPG              (c) Bensin               2.  Teori anorganik
                                                                                            3.  Teori dupleks

                                    Gambar  1 Contoh Minyak Bumi                            4.  Destilasi
                                                                                            5.  Fraksi minyak bumi
                 Dari video diatas, ternyata produk gas LPG , bensin, avtur merupakan
                                                                                            Mengapa perlu!
                 hasil pengolahan minyak bumi (crude oil). Minyak bumi merupakan
                                                                                            1.  Untuk memahami proses
                                                                                                terbentuknya minyak bumi
                 cairan  yang  berwarna  hitam  yang  terbentuk    melalui  proses  kimia
                                                                                            2.  Untuk mengetahui
                 selama  jutaan tahun. Tahukah ananda :                                         komponen utama minyak
                                                                                                bumi
                     1. Bagaimana proses pembentukan  minyak bumi  menurut teori            3.  Untuk memahami teknik
                                                                                                pemisahan minyak bumi
                        organik, anorganik dan dupleks?                                     4.  Untuk memahami
                                                                                                kegunaan fraksi minyak
                     2. Apa sajakah komponen yang terkandung dalam minyak bumi?                 bumi
                     3. Bagaimana  teknik  pemisahan  minyak  bumi  sehingga

                        menghasilkan fraksi-fraksi yang dapat digunakan?
                     4. Apasaja  kegunaan  fraksi  minyak  bumi  dalam  kehidupan








                                                            Hipotesis
                          Berdasarkan permasalahan diatas tulislah hipotesis awal ananda
                          1. Proses pembentukan minyak bumi menurut teori organik, anorganik dan

                              dupleks adalah
                          2. Komponen yang terkandung dalam minyak bumi adalah

                          3. Teknik pemisahan minyak bumi yang dapat digunakan adalah

                          4. Kegunaan fraksi minyak bumi dalam kehidupan sehari-hari adalah

                                                          Jawaban

                                                                                                            5
               Kelas XI_SMA/MA                                                              SEMESTER  GANJIL
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21