Page 21 - IPA Kelas 9 BAB 2 -kholish
P. 21

PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN HEWAN





                            Pertumbuhan                                                   Perkembangan



             • Pertumbuhan adalah pertambahan                               • Perkembangan merupakan proses
                ukuran dan jumlah sel yang                                      menuju kedewasaan yang ditandai
                mengakibatkan bertambah besarnya                                dengan terspesialisasinya selsel
                ukuran tubuh makhluk hidup.                                     menjadi struktur dan fungsi tertentu.



             • Pertumbuhan bersifat irreversible                            • Perkembangan menyebabkan

                sehingga makhluk hidup yang                                     terjadinya perubahan bentuk pada
                tumbuh tidak dapat kembali ke                                   tubuh dan bersifat kualitatif.
                ukuran semula.
   16   17   18   19   20   21   22   23   24