Page 13 - Sifat operasi bilangan cacah kelompok.1
P. 13
Sifat Distributif adalah suatu aturan di dalam matematika yang di pakai untuk membantu
menyederhanakan persamaan dengan menggunakan tanda kurung. Apakah yang dimaksud
dengan sifat distributive? Sifat distributif menggabungkan perkalian dan penjumlahan.
Contoh: Tuliskan pernyataan berikut dengan menggunakan sifat distributif