Page 17 - pdf bahan ajar
P. 17

2) Batuan  beku  gang/korok  (hypoabyssis),  pembekuan


                    terjadi di gang/sela-sela pipa kawah, proses relatif cepat


                    pengkristalan           kurang         sempurna,           struktur        forfirit.


                    Contohnya, granit forfirit, diorit forfirit, sienit forfirit.


               3) Batuan beku luar (efusi), pembekuan terjadi di permukaan


                    bumi dan prosesnya sangat cepat, karena itu tidak sempat


                    membentuk kristal atau hablur. Struturnya disebut amorf


                    (tidak berbentuk). Contohnya, batu apung, basalt, andesit,


                    obsidian.





















                                     A                                        B


                                    Gambar 2. Batuan beku: Granit (A) dan Andesit (B)


                                   Sumber: http://www.PIT.edu dan www.geo.umn.edu












                                                            6
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22