Page 24 - pdf bahan ajar
P. 24

A. BENTUK MUKA BUMI AKIBAT TENAGA ENDOGEN



                    Tenaga  endogen  adalah  tenaga  yang  berasal  dari  dalam


               bumi  yang  bersifat  membangun  dan  menyebabkan  bumi



               memiliki  relief  yang  beragam  (Eni  Anjani  dan  Haryanto  Tri,


               2016).  Tenaga  endogen  ini  mampu  menggerakkan  kerak


               bumi, baik kerak benua ataupun kerak samudra.
























               Gambar 5. Arus Konveksi                            simulasi arus konveksi


               (Sumber: http://geologi.files.wordpress.com/2008/04/earth-structure.jpg)






                       Arus  konveksi  menyebabkan  terjadinya  pergeseran


               lempeng  tektonik,  sehingga  menyebabkan  terbentuknya


               relief muka bumi.
















                                                           13
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29