Page 22 - E-Modul Suhu dan Kalor
P. 22

I     P     A

               SKALA SUHU TERMOMETER


                       Ada  4  jenis  skala  suhu  termometer

                yaitu celcius, reamur, fahrenheit, dan kelvin.

                Skala  suhu  didasarkan  atas  2  titik  tetap
                 yaitu titik tetap bawah dan  titik  tetap atas.

                Pemilihan  titik  tetap  bawah  dan  titik  tetap

                atas bersifat arbiter atau sesuai kehendak si    Gambar 10. Titik tetap bawah dan titik tetap atas
                 pembuat skala suhu.                             pada beberapa skala suhu termometer
                                                                 Sumber: www.mikirbae.com


               Tabel 2. Jenis-Jenis Skala Suhu Termometer
                           Skala                               Titik Tetap
                No.                         Penemu                              Skala        Satuan
                       Termometer                            Bawah      Atas
                                        Andreas Celcius                                  Derajat Celcius
                  1.      Celcius                               0       100       100
                                            (Swedia)                                           ( C)
                                                                                                o
                                                                                             Derajat
                  2.      Reamur       Reamur (Prancis)         0        80       80
                                                                                                    o
                                                                                          Reamur ( R)
                                           Gabriel D.
                                                                                             Derajat
                  3.    Fahrenheit         Fahrenheit          32       212       180    Fahrenheit ( F)
                                                                                                      o
                                            (Jerman)
                                          Lord Kelvin
                  4.      Kelvin                               273      373       100      Kelvin (K)
                                            (Inggris)


                       Berdasarkan  data  titik  tetap  atas  dan  titik  tetap  bawah  termometer  maka

               didapat perbandingan skala termometer yaitu:


                                               C   :   R    :   F   :   K

                                               5       4        9       5


                       Ananda  telah  mengetahui  perbandingan  skala  celcius,  reamur,  fahrenheit,

               dan  kelvin.  Lalu  bagaimana  mengonversi  skala  suhu  berdasarkan  perbandingan

               tersebut? Rumus-rumus konversi suhu dapat dilihat pada tabel berikut.


                                 C                         R                           F
                                 5                          4                       9
                                                                                 (      )   32
                                 4                          5                       5
                             5                          4                           9
                                      32                         32              (       )   32
                             9                          9                           4




                     Suhu dan Kalor serta Mekanisme menjaga Kestabilan Suhu Tubuh | Kelas VII  13
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27