Page 40 - E-Modul Berbasis Etnosains (1)_Neat
P. 40

E-Modul Berbasis Etnosains






             Sekarang          kalian        telah       mempelajari            mengenai           konsep

             tuas/pengungkit. Sebenarnya apa kaitannya tuas  dengan aktivitas

                                                            .
             tradisional yang ada di Masyarakat  Riau?  Mari ikuti pembahasan
             selanjutnya.  Namun,  ayo  ikuti  aktivitas  etnosains  supaya  kalian

             tahu "




                                                     Aktivitas 5
                                                      Etnosains

























                                   Gambar 20. Kegiatan Masyarakat Berkaitan dengan Tuas

              Sebelum adanya teknologi modern, masyarakat pada zaman dahulu

              mengandalkan  alat  penumbuk  padi  sederhana  untuk  menumbuk
                                                           .
              padi  dan  memeras  santan  dengan  alat  tradisional  yang  juga

              sederhana.  Mereka  juga  melakukan  kegiatan  manggauwo,  yaitu

              menangkap  ikan  secara  bersama-sama.  Kegiatan-kegiatan  ini

              adalah  contoh  nyata  penerapan  prinsip  pengungkit/tuas  yang
              mempermudah pekerjaan sehari-hari serta meningkatkan efisiensi

              dalam kehidupan mereka.



                                     Perhatikan video berikut untuk

                                      memahami konsep tua pada
                                              kearifan lokal ini!







      Usaha Energi dan Pesawat                        31
                Sederhana
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45