Page 24 - E-Modul Berbasis Etnosains
P. 24
E-Modul Berbasis Etnosains
Kegiatan Pembelajaran 3
Kegiatan Pembelajaran 3
Pesawat Sederhana :
Pesawat Sederhana :
Katrol
Katrol
Indikator
Pencapaian Kompetensi
1. Menjelaskan fungsi dan jenis-jenis katrol beserta aplikasinya
dalam kehidupan sehari-hari.
2. Menghitung keuntungan mekanis dari penggunaan katrol
dalam mengangkat benda.
3. Mengaitkan penggunaan katrol dengan kegiatan tradisional
yang melibatkan pengangkatan beban di lingkungan sekitar.
Kata Kunci
Katrol tetap Sistem katrol
Katrol bergerak Keuntungan mekanis
Usaha, Energi, dan Pesawat 16
Sederhana