Page 10 - E-Modul Teks Fabel Rizki
P. 10
AKTIVITAS PEMBELAJARAN
Tugas 1 : Memahami bagian struktur teks cerita
fabel
Aktivitas
Mandiri Setelah Kamu membaca materi mengenai struktur
teks cerita fabel, jawablah pertanyaan di bawah
ini!
1. Apa ciri orientasi?
2. Apa ciri komplikasi?
3. Apa ciri resolusi?
4. Apa ciri koda?
Tugas 2: Mengenal Struktur Teks Fabel
Ayo, Kamu cari tahu struktur teks cerita fabel dari teks berikut!
Perhatikan video fabel di bawah ini dan tentukan bagian strukturnya!

