Page 37 - LKPD MULTIMODAL TEMA 1 KELS VI
P. 37

Tahukah kamu?
                                                      Hewan memiliki tiga
                                                            macam cara

                                                       berkembang biak.
                                                       Mari kita pelajari

                                                       sambil bernyanyi...













                 Ayo Berkreasi



                Sudahkah  kamu  memahami  cara  perkembangbiakan

                hewan?  Sekarang  ayo  kita  berkreasi  dengan

                membuat               gambar              perkembangbiakan                      hewan

                tersebut. Siapkan bahan dan alat berikut ini:



                       Kertas manila

                       Gunting

                       Lem kertas

                       Spidol



                Selanjutnya ikuti langkah-langkah berikut ini:
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42