Page 76 - LKPD MULTIMODAL TEMA 1 KELAS VI
P. 76

Ayo Mencoba






                                                             Apakah kamu masih

                                                                   ingat dengan

                                                              perkembangbiakan
                                                                vegetatif alami?

                                                            Nah, kali ini kita akan

                                                                belajar tentang

                                                              perkembangbiakan
                                                               vegetatif buatan,

                                                              yaitu cangkok. Ayo

                                                              simak video berikut
                                                               cara mencangkok

                                                                      tumbuhan





                Sekarang kita akan melakukan praktik mencangkok

                pohon. Pertama, siapkan alat-alat berikut ini:


                        Pisau atau gunting kebun

                        Seutas tali

                        Sabut atau plastik bewarna putih

                        Tanah yang subur


                Selanjutnya  iikuti  langkah-langkah  seperti  yang

                telah dijelaskan di video atau yang dicontohkan oleh
                gurumu
   71   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81