Page 15 - E-Modul Pengolahan Sampah Ecobrick
P. 15

6.  Saat wawancara, kalian dapat secara bergantian dengan teman satu

                           kelompok menanyakan pertanyaan yang telah disusun.

                        7.  Tulislah hasil pengamatan dan wawancara kalian pada buku tugas.
                        8.  Bersama kelompok kalian, buatlah kesimpulan mengenai kebiasaan

                           masyarakat di sekitar tempat tinggal dalam mengelola sampah plastik.
                        9.  Simpan hasil pengamatan dan wawancara kalian untuk digunakan dalam

                           penyusunan laporan kegiatan.

                               Kalian  telah  memahami  beberapa  cara  penanganan  sampah  plastik
                           yang ramah dan tidak ramah lingkungan. Salah satu cara cerdas mengatasi

                           sampah plastik yang sedang digalakan saat  ini adalah Ecobrick. Kali  ini

                           kalian  diajak  untuk  mengenali  Ecobrick  sebagai  salah  satu  cara
                           pengelolaan sampah plastik yang ramah lingkungan.

                               Mengenali Ecobrick sebagai Cara Pengelolaan Sampah Plastik yang
                           Ramah Lingkungan.

                               Untuk  memperluas  wawasan  kalian  mengenai  Ecobrick,  kalian  akan

                           diarahkan  untuk  melakukan  dua  aktivitas.  Ayo,  simak  dan  lakukan
                           aktivitas-aktivitas berikut dengan baik.
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20