Page 27 - Kerjasama Ekonomi Internasional
P. 27

26




























                         OPEC merupakan organisasi yang menghimpun Negara-negara pengekspor minyak.

                  Organisasi ini didirikan pada 14 September 1960, yang diprakarsai oleh 5 negara yaitu Irak,
                  Iran,  Kuwait,  Arab  Saudi,  dan  Venezuela.  Pada  tahun-tahun  selanjutnya  semakin  banyak

                  Negara-negara yang bergabung kedalam OPEC termasuk Indonesia pada tahun 1962. Tujuan

                  dibentuknya OPEC adalah sebagi berikut.
                     -  Menghimpun Negara-negara penghasil dan pengekspor minyak diseluruh dunia;

                     -  Menjaga kestabilan harga minyak global;

                     -  Menghindari persaingan antar Negara-negara penghasil minyak di dunia;
                     -  Berusaha untuk memenuhi kebutuhan minyak dunia.

                         Sejak  didirikan  OPEC  telah  beberapa  kali  menaikkan  harga  minyak  global.
                  Dengan adanya kenaikan harga minyak global Negara-negara penghasil minyak dunia

                  dapat  memperoleh  uang  dolar  hasil  dari  minyak  bumi  tersebut  yang  sering  disebut

                  dengan petrodollar.
                         Indonesia yang telah menjadi anggota OPEC sejak tahun 1962 memutuskan untuk

                  keluar dari keanggotaan OPEC dengan alasan semakin berkurangnya ekspor minyak yang
                  dihasilkan. Namun, pada tahun 2015 Indonesia kembali bergabung kembali kedalam OPEC.

                  Masuknya kembali Indonesia kedalam keanggotaan OPEC membuktikan bahwa Indonesia

                  masih layak diakui sebagai Negara penghasil minyak di Asia, terutama di Asia Tenggara.











                      E-Modul Kerjasama Ekonomi Internasional Kelas XI By Arroziqo Akbar

                      R
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32