Page 25 - MODUL PROYEK KELAS 1 SDN GUNA 273
P. 25
Aktivitas 7
Proses Pembuatan Mading
Kegiatan Awal
Guru memberikan petunjuk dan pendampingan kepada
siswa dalam proses pembuatan mading.
Kegiatan Inti
Peserta didik mulai membuat mading dengan
petunjuk dan pendampingan dari guru
Kegiatan
Penutup
Peserta didik diberikan penguatan oleh guru tentang
cara pembuatan mading.