Page 23 - emodul 2 pertemuan (1)
P. 23
HUKUM NEWTON
= . = (0,4 ) . (6,5) = 2,6
Sedangkan
= cos 600 = 10 . 1 2 = 5
Ternyata gaya mendatar Fx lebih besar dari pada gaya gesek statis (ƒs)
sehingga dapat diketahui bahwa benda dalam keadaan bergerak. Dengan
demikian, gaya gesek yang bekerja adalah gaya gesek kinetis. Sehingga
pada sumbu x berlaku hukum II Newton, dan diperoleh:
∑ = .
− = .
5 – 2,6 = 1,5 .
2,6 = 1,5 .
= 2,6 1,5 = , /
Jadi, besar percepatan yang dialami benda adalah 1,6 m/s2
D. Sintaks 2: Mengajukan/Merumuskan Hipotesis
Berdasarkan fenomena yang terdapat pada tahap orientasi. Bentuklah
kelompok yang terdiri dari 6 peserta didik, kemudian cermatilah rumusan
masalah yang telah anda susun diatas.
Klik tombol berikut untuk mengakses LKPD 1.1
LKPD 1.1
E. Sintaks 3: Merancang Penyelidikan/Eksperimen
Peserta didik bekerja secara kolaboratif untuk menyelesaikan
permasalahan dan menguji hipotesis dengan melaksanakan eksperimen.
Klik tombol berikut untuk mengakses LKPD 1.2
LKPD 1.2
F. Rangkuman
G. Penugasan Mandiri