Page 3 - Modul Fisika Kelas X KD 3.3
P. 3

Modul Fisika Kelas X KD 3.3


                                                      GLOSARIUM

                     Vektor                   :  Besaran yang menjadi dasar untuk menetapkan besaran
                                                 yang lain.
                     Resultan vektor          :  Vektor hasil penjumlahan dua vektor atau lebih
                     Metode grafis            :  Metode menentukan resultan vektor dengan menggambar
                                                 dan mengukur
                     Metode analisis          :  Metode     menentukan     resultan    vektor   dengan
                                                 menggunakan rumus
                     Rumus cosinus            :  Rumus yang digunakan untuk menentukan resultan dua
                                                 vektor
                     Urai vektor              :  Memecah sebuah vektor menjadi dua vektor yang saling
                                                 tegak lurus
                     Vektor komponen          :  Vektor hasil penguraian dari sebuah vektor










































                    @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN                  4
   1   2   3   4   5   6   7   8