Page 30 - panduan buku slims_slims9_ed2
P. 30
29
Gambar 19. Informasi lokasi perpustakaan
Kalau pada versi sebelumnya, informasi ini disediakan pada menu Library Location, saat
ini, informasi tersebut dimunculkan dalam tampilan yang lebih informatif, sehingga
pemustaka dapat langsung melihat lokasi serta informasi lainnya terkait perpustakaan.
Gambar 20. Footer
Pemustaka dapat melihat sekilas informasi tentang SLiMS. Pada bagian ini, pemustaka
juga dapat melakukan pencarian (secara sederhana). Serta ditampilkan menu-menu
yang sudah disebutkan sebelumnya. Disediakan pula tombol donasi, apabila pemustaka
ingin memberikan donasi, mendukung kerja-kerja pengembangan SLiMS.
Bagian pada tema OPAC ini dapat diubah pada modul System sub-menu Theme. Klik
pada tombol "Customize" di kolom Public Template untuk templat yang aktif.