Page 39 - Buku Literasi Informasi
P. 39
Untuk mengetahui apakah rumusan masalah yang kita buat
sudah tepat atau belum, kita dapat mengujinya dengan kriteria berikut:
Apakah rumusan masalah yang kita buat mencakup topik yang
terlalu luas atau tidak.
Apakah ide utama (pokok) yang kita buat sudah benar dari
segi kategori dan juga hubungannya dengan ide-ide
turunannya.
Apakah tidak ada ide yang tumpang tindih atau overlapping.
Apakah urutan ide-ide turunan yang kita buat sudah sesuai?
Misalnya kalau kita mau bicara soal teknologi informasi,
apakah kita harus membahas perangkat keras dulu, perangkat
lunak terlebih dahulu sebelum membahas jaringan informasi.
Beberapa contoh urutan yang logis misalnya:
Pemerintahan: Provinsi, Kabupaten, dan Kecamatan
Kecamatan Kabupaten Provinsi
27