Page 18 - Warta Uncen Edisi I Januari - Maret 2024
P. 18

studi dan unit-unit  harus diskusikan untuk me-   Berfokus pada nilai  memungkinkan kita untuk

             nyelesaikan  masalah-masalah  tersebut,  Kalau  memahami dan menafsirkan perilaku. Ini bukan
             OTK  menjadi  penghambat  harus  diusahakan       hanya dosen tapi juga pegawai, pegawai harus

             buat  SOP  yang jelas  dan semua orang bekerja    segera menyesuaikan diri.
             bersadarkan SOP.                                          Selesai  raker  segera  harus  ada  peru-
                                                               bahan pelayanan akademik, pelayanan kepega-

                                                               waian,  staf-staf  yang  lambat  harus  segera  di-
                                                               gantikan  atau  ditertibkan,  semua  orang  harus
                                                               kerja cepat dan kerja smart. Jangan main-main

                                                               jaga  lembaga  ini,  lembaga  tertua  di  tanah  ini.
                                                               Indonesia belum masuk di tanah ini lembaga ini
                                                               sudah ada dengan dua misi yaitu MISI POLI-

                                                               TIK dan MISI KEMANUSIAAN.
                     Transformasi  yang  terdapat  pada  tema          Misi  politik  sudah  selesai,  Indonesia

             itu penting, peluang itu banyak hal yang harus    menunjukan  keseriusan  membangun  papua
             dibuat  oleh  universitas,  buat  program-program  dengan membuat Lembaga Pendidikan menjadi
             sesuai  IKU,  program  seperti  apa  dan  harus   orang papua pintar. Berikutnya adalah misi ke-

             mencapai  IKU.  Jangan  bikin  biasa-biasa,  dana  manusian  yang  menjadi  tanggungjawab  kita
             terbatas, SDM terbatas dan buat program yang      untuk  menjadikan  manusia  atau  orang  papua

             jelas supaya IKU bisa tercapai dan smart kam-     yang  berharga,  berguna  dan  berdaya  guna  di
             pus  tersebut  harus  diwujudkan  dalam  kegiatan   tanah papua, Ini tanggungjawab yang berat.
             yang match atau link  dengan sasaran sehingga

             rencana dalam satu sesmester ini apa yang bisa
             dibuat, IKU bisa tercapai atau tidak.

                     Berbagai  masalah  mengakar    dian-
             taranya kepemimpinan yang tidak kondusif dan
             komunikatif,  pengelolaan  kepegawaian  hingga

             pengelolaan  aset  tak  memadai.  Ketentuan  be-          Prof.  Kambuaya  kemudian  berbagi
             lum  ada,  penyalahgunaan  wewenang  hingga       pengalaman ketika menjadi rektor dan berkun-

             berakar  pada  perilaku  tidak  terpuji.  Untuk  itu,   jung ke  Pegunungan Bintang bersama dengan
             Ketua  Senat  menyampaikan,  solusi  mengatasi    Prof. Fredrik Sokoy. Saat itu, ada seorang war-
             persoalan  itu  bisa  dimulai  dari  penerapan  dan   ga Pegunungan Bintang mengatakan bahwa du-

             pemahaman nilai, perilaku dan budaya. Memo-       lu kita mendengar burung Cenderawasih hanya
             tivasi  setiap  keputusan  dan  tindakan  diambil.   ada di Jayapura (Provinsi Papua) tapi sekarang



                 15   Edisi I Januari—Maret 2024
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23