Page 11 - Materi_Kicun 1
P. 11
PENUTUP
Pembelajaran Interaktif dengan EDU FLIP (Elektronik Modul Flip Pdf) Mata
pelajaran PAI kelas IV menjadi aletrnatif pembelajaran yang interaktif,
menarik, menyenangkan, berdiferensiasi dan berbasis digital.
Modul ini disajikan secara kontekstual dengan menyajikan pembelajaran yang
dibutuhkan peserta didik, relevan dan berkesinambungan yaitu perintah wajib
melakasanakan salat setiap hari.
Pembelajaran ini juga meningkatkan keimanan dan ketakwaan dengan rajin
melaksanakan ibadah sesuai yang diperintahkan Allah dan Rasulullah serta
memiliki efek budaya posiitif yaitu menjadi pembiasaan Islami / Religius
culture di lingkungan sekolah dan dapat juga diimplementasikan pada
kehidupan sehari-hari dengan menjadikan salat dhuha sebagai ibadah
tambahan dan penyempurna salat fardhu yang bernilai pahala dan menghapus
dosa.
Semoga modul ini selain bermanfaat untuk pembelajaran juga menjadi
referensi bagi guru PAI untuk menyajikan pembelajaran yang berpihak pada
peserta didik.