Page 83 - 0. E-MODUL FISIKA MATERI USAHA ENERGI TERINTEGRASI STEM
P. 83

Fisika Kelas XI Semester 2
                 E-Modul  Fisika





                                  Ayo, Berpikir Kreatif

                          Berdasarkan percobaan tersebut, analisislah pertanyaan berikut:


                           1. Ketika melakukan pengamatan terhadap  perubahan energi

                               menggunakan  sistem  (sepeda  dengan  generator  terhadap
                               lampu  pijar),  jika  sepeda  dikayuh  semkain  kencang


                               pengaruh apa yang dialami oleh lampu? Jelaskan menurut

                               bahasamu!

                           2. Jelaskanlah  perbedaan  penggunaan  lampu  pijar  dengan

                               penggunaan  lampu  neon  berdasarkan  pangamatan  yang

                               kamu lakukan!





                   E         LATIHAN SOAL



               Bacalah soal berikut dengan baik, kemudian jawablah pertanyaan dengan

               tepat!


               Soal Berpikir Kritis


                 1.  Dua luncuran air pada sebuah kolam dibentuk berbeda tetapi mulai pada

                     ketinggian  yang  sama  h.  Dua  peluncur,  Dedy  dan  Harry,  mulai  dari

                     keadaan  diam  pada  saat  yang  sama  pada  peluncuran  yang  berbeda.

                     Analisislah  peluncur  yang  mana  yang  mencapi  dasar  terlebih  dahulu?.

                     Abaikan gesekan.









                                                           70
   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88